Pengertian COD (Cash On Delivery) - segalasumberpengertian, allo guys admin akan menyapa sobat semua dengan istilah yang sedang marak digunakan oleh para Netizen yakni COD atau Cash On Delivery. Untuk lebih jelasnya simak ulasan berikut ini.
Pengertian COD
Pengertian COD (Cash On Delivery) adalah layanan konsumen dimana seorang pembeli dapat membayar barang yang di pesan sebelumnya pada tempat yang telah ditentukan oleh pembeli.
Pembayaran ini dilakukan langsung setelah barang tiba dan diperiksa oleh si pembeli. Dengan kata lain anda dapat membayar barang yang anda pesan pada sebuah situs setelah barang itu sampai dirumah.
Biasanya layanan Cash On Delivery ini dilakukan pada bisnis online dan toko-toko terpercaya. Layanan ini dimaksudkan agar tidak ada pihak yang dirugikan khususnya bagi si pembeli.
Baca Juga:
Cash On Delivery merupakan transaksi yang dilakukan oleh penjual dan pembeli pada suatu tempat yang telah disetujui bersama sebelumnya.
Pada meeting point atau tempat yang disetujui oleh kedua belah pihak si penjual membawa barang pesanan dan si pembeli membawa uang untuk membayar barang yang dipesan. Transaksi ini terjadi atas kesepakatan kedua belah pihak.
Fenomena ini lah yang kemudian membuat istilah COD kian marak digunakan. Semoga artikel diatas ini sangat bermanfaat bagi kita semua. Sampai jumpa lagi dengan artikel selanjutnya ya sobat.
Baca Juga:
0 Comments:
Posting Komentar